Seputar Google Penguin
Setelah Google Panda yang sempat menghebohkan dunia maya, kemudian muncul Google Penguin yang update beberapa bulan lalu atau sekitar pertengahan bulan April dan awal Mei. Google Penguin di ciptakan oleh Google untuk mengubah peringkat pencarian di seluruh web termasuk tutorial blogspot ini. Google sendiri mengupdate algoritmanya dengan tujuan utamanya adalah untuk membuat Google dapat mengenali dan menghukum web atau blog yang melakukan spam lebih banyak.
Sumber